BREAKING NEWS
Search

SEORANG YANG EGOIS ADALAH ORANG YANG BERKAWAN HANYA DENGAN DIRINYA SENDIRI.



By :Yunus Eki Gobai, 04 April  2014 di Bogor 
 
Jiwa mudah bangkitlah dengan semangat Mudahmu/Ekii.@KM

Bogor, Kabar Mapegaa - pengertian egois yang kita ketahui adalaha "Orang yang tidak peduli dengan kepentingan orang lain, yang di dipikirkan hanyalah kepentingannya sendiri." Tetapi,  Orang  yang dapat dikatakan  egois itu pun bukan hanya karena mementingkan diri sendiri, seorang yang egois adalah orang yang berkawan hanya dengan dirinya sendiri. Orang demikian hidup dalam dunianya sendiri dan menjadi orang paling miskin di dunia. 

Betapa pentingnya seorang kawan, Kawan bias merasakan duka dan sukacita kita. Pada saat kita membagi sukacita dengan teman kegembiraan itu semakin besar. Dikala kita membagi duka kepada sahabat dukacita itu makin kecil dan ringan. Siapakah mampu membawah suka duka hidup seorang diri ? Alangkah bernilainya seorang kawan.
Kendali kita sungguh membutuhkan teman,tak banyak yang mengerti bagaimana mencari kawan dan menjadi kawan yang baik.Orang yang asyik dan tenggelama memikirkan dirinya sendiri tentu sulit mendapatkan; apalagi menjadi seorang sahabat. 

Kata bijak berbunyi ;”Di saat anda mulai merasa bahwa Anda orang penting,kawan Anda mulai ragu-ragu” Artinya , untuk memperboleh kawan kita perluh menjadi teman. Seorang teman memperhatikan sahabatnya. Mencintainya dan menempatkan dia sebagi orang yang lebih penting. Betapa berharganya seorang sahabta sejati.Mereka itu sepeti uang yang sulit memperolehnya ,tetapi mudah membuangnya.

” Afrend is a gift that you give yourself,”
(Robert Louis Stvenson)

Bagaimanakah cara mendapat teman sejatih? salah satunya ialah menggunakan telinga lebih sering daripada memakai mulut. Banyak mendengar daripada banyak bicara. Seorang menciptakan usuh dengan cara terlalu banyak mengkritik kawanya. Apakah berarti kita mesti diam saja bila kawan kita bersalah dan ada dalam bahaya? Tentu tidak. Seorang sahabat yang baik dapat mengatakan kepada kwanya apa yang terjadi dengan diri kawanya. 

Betapa bernilainya seorang kawan. Untuk mendapatkannya di butuhkan perjuangan dan usaha keras. Dengan apa kita mesti membayarnnya ? 
Bukan dengan uang, harta, kuasa atau apa pun kecuali dengan diri kita sendiri.Roberth Louis Stvenson berkata :” Afrend is a gift that you give yourself,” Kawan adalah hadia yang Anda berikan kepada diri Anda sendiri, Untuk mendapat kawan ,jadilah kawan yang baik.

Penulis adalah Mahasisiwa Papua yang sedang Kuliah di Bogor



nanomag

Media Online Kabar Mapega adalah salah situs media online yang mengkaji berita-berita seputar tanah Papua dan Papua barat secara beragam dan berimbang.


0 thoughts on “SEORANG YANG EGOIS ADALAH ORANG YANG BERKAWAN HANYA DENGAN DIRINYA SENDIRI.