
Anggota MRP Klarifikasi Berita Terkait “Poligami Penting Untuk Selamatkan Papua”
By Kabar Mapegaa 7:31:00 PM BERITA PAPUA , BUDAYA , MRP , Perempuan Papua.
Anggota MRP Pokja Perempuan, Ciska Abugau. (Foto: Jubi/KM/Ist) Jayapura, (KM)---Berita yang beredar tentang “Poligami Penting Untuk Selamatkan Papua” mendapatkan tanggapan dari Anggota Majelis Rakyat Papua (MRP) dari Pokja Perempuan, Ciska Abugau. Kata dia,